Shockbreaker terbaik motor matic - Shockbreaker merupakan komponen penting untuk sepeda motor. Komponen ini berfungsi untuk meredam getaran saat berkendara agar pengendara dan penumpang merasa nyaman di perjalanan. Itu sebabnya, tidak sedikit dari kita yang mengganti shockbreaker bawaan pabrik dengan produk aftermarket, dengan harapan mendapatkan sensasi berkendara yang lebih menyenangkan. Selain itu tampilan beberapa shockbreaker terbaik motor matic juga menarik sehingga membuat tunggangan lebih keren. Shockbreaker motor matic terbaik Di pasaran ada banyak sekali merek dan jenis shockbreaker yang beredar. Modelnya yang ditawarkan juga ada beberapa macam sesuai keunggulannya. Untuk memudahkan kamu dalam menentukan pilihan, berikut shockbreaker terbaik untuk motor matic. 1. Shockbreaker KYB Premium Shockbreaker terbaik motor matic Buat kamu yang sedang mencari shockbreaker murah tapi dengan kualitas pabrikan, produk bikinan KYB yang satu ini bisa kamu jadikan pilihan. Diberi nama KYB Premium atau Kayaba Premium merupakan peredam kejut untuk motor bikinan Astra. Dari segi tampilan, KYB Premium memiliki desain yang tak beda jauh dari produk bawaan pabrikan. Yang membedakannya adalah warna yang digunakan. Shockbreaker ini memiliki tiga warna pilihan, yakni merah, hitam, dan putih. Memiliki ukuran 280 mm, KYB Premium cocok buat kamu yang menginginkan shockbreaker empuk dan bisa digunakan untuk penggunaan harian. Karena diciptakan untuk kelas entry level, kamu tidak akan menemukan opsi pengaturan shockbreaker. Untuk proses pemasangannya gampang banget. Cukup dengan mengeluarkan uang sekitar Rp145 ribu, produk ini tinggal plug and play di motor matic kesayangan kamu. Baca juga 5 Tips Memilih Shockbreaker Terbaik untuk Motor Matic 2. Shockbreaker KYB Zeto Shockbreaker terbaik motor matic Dari segi tampilan, KYB Zeto tentu akan dengan mudah menarik perhatian pengguna jalan. Sebab, produk ini memiliki desain eye catching dengan ulir yang lebih besar serta dibuat dengan penggunaan warna yang menarik, mulai dari biru, putih, merah, dan hitam. Soal performa, kamu tidak perlu khawatir. Berbeda dengan KYB Premium, untuk produk KYB Zeto terdapat setelan lima tingkat yang bisa disesuaikan dengan bobot rider. Jadi, kamu merasakan sensasi berkendara yang lebih nyaman sesuai dengan kebutuhan. Untuk mengatur tingkat kekerasannya, kamu hanya perlu mengendurkan baut yang terdapat di bawah shockbreaker dengan menggunakan obeng. Setelah itu, putar ke kiri bawah untuk pengaturan keras dan kanan atas untuk setting-an shockbreaker motor yang lebih empuk. Soal harga, kamu bisa mendapatkan KYB Zeto dengan harga sekitar Rp399 ribu saja. 3. Shockbreaker YSS Hybrid DTG Shockbreaker terbaik motor matic Motor matic kamu kerap mentok saat melewati polisi tidur? Selain mengganti profil ban atau pelek dengan ukuran yang lebih besar, kamu juga bisa mengatasi hal tersebut dengan mengganti shockbreaker. Nah, shockbreaker yang tepat adalah YSS Hybrid DTG. Shockbreaker yang memiliki panjang 330 mm dibekali dengan teknologi canggih karena sudah menggunakan gas nitrogen dalam tabungnya. Menariknya, shockbreaker ini memiliki beberapa buah pengaturan untuk tingkat kekerasannya. Cara mengatur salah satu rekomendasi shockbreaker terbaik motor matic ini gampang banget. Cukup putar ulir di bagian bawah searah jarum jam untuk pengaturan lebih empuk, dan berlawanan arah jarum jam agar shockbreaker lebih keras. Tersedia dalam berbagai pilihan warna menarik, putih, chrome, dan merah, peredam kejut YSS Hybrid DTG cocok buat kamu yang hobi cornering. Untuk memilikinya, cukup mengeluarkan uang sebesar Rp330 ribu saja. Baca juga 5 Cara Aman Merawat Shockbreaker Motor Supaya Awet 4. Shockbreaker CEN TA-09 Shockbreaker terbaik motor matic Buat kamu yang ingin mengganti shockbreaker bawaan Yamaha Nmax dengan produk after market, CEN TA-09 bisa jadi pilihan tepat buat kamu. Mengadopsi model nitro sub-tank, shockbreaker CEN TA-09 akan memberikan ayunan yang lebih lembut jika dibandingkan produk bikinan pabrikan. Menariknya, shockbreaker bikinan merek asal Taiwan ini memiliki tingkat keempukan yang bisa disetel sesuai kebutuhan, untuk pengaturan empuk atau yang lebih sedikit lebih keras. Caranya, kamu hanya memutar bagian per atau kenop yang ada di tabungnya. Meski begitu, kalau kamu berharap mendapatkan suspensi yang empuk setelah mengganti CEN TA-09, kamu salah. Sebab, produk ini memiliki karakter yang agak keras. Soal harga, kamu bisa mendapatkan produk ini seharga Rp690 ribu. Baca juga Ini Panduan Mengganti Oli Shockbreaker Depan Motor 5. Shockbreaker YSS C Euro Shockbreaker terbaik motor matic YSS C Euro hadir dengan desain tabung menarik dengan diameter berukuran sekitar 12 mm. Shockbreaker ini cocok buat kamu yang menginginkan performa terbaik, baik itu untuk riding sendiri atau berboncengan. Tingkat keempukan YSS C Euro juga bisa disesuaikan oleh penggunanya. Menariknya, shockbreaker terbaik ini sudah dilengkapi dengan ABE Certificate dari Jerman sebagai produk yang aman untuk dipakai di jalan raya. Soal harga, kamu bisa mendapatkan produk ini di Bukalapak dengan harga Rp930 ribu. Jadi, selamat memilih rekomendasi shockbreaker terbaik motor matic di atas untuk tunggangan kesayangan, ya! Baca juga artikel terkait Otomotif atau tulisan menarik lainnya dari BukaReview.
Daftarshockbreaker motor matic terbaik yang terakhir adalah Kytaco. Sesuai dengan yang dijelaskan sebelumnya bahwa nama Kytaco ini mirip dengan KTC dari Taiwan, namun berbeda soal harga dan kualitas. Dari 10 merk shockbreaker motor matic terbaik mulai dari YSS, Showa, Kayaba, DBS hingga Kytaco, kira-kira mana yang dirasa paling sesuai
Merk Shockbreaker Motor Matic Terbaik – Ada banyak sekali produsen shock motor matic di Indonesia. Kita bisa memilihnya dengan harga mulai ratusan ribu sampai belasan juta rupiah. Semakin mahal harganya, tentu semakin baik kualitasnya. Pasalnya shock matic yang mahal biasanya dilengkapi fitur Adjustable yang memungkinkan kita mengatur tingkat kekerasan dan kelembutan shockbreaker. Bagi yang memiliki budget terbatas, tentu lebih memilih shockbreaker motor matic yang murah. Meskipun begitu, kita tetap harus memperhatukan kualitas shock yang dibeli. Pasalnya ada banyak sekali kasuk shock patah dikarenakan durabilitasnnya tidak sesuai standar. Alhasil nyawa yang menjadi taruhannya. Yah, shock patah sangat membahayakan keselamatan berkendara. Kejadian ini sering kali terjadi pada shock depan bertipe Up Side Down yang notabennya merupakan salah satu jenis shock terbaik untuk motor matic. Berkaca akan hal itu, lebih baik kita mengikuti anjuran pabrikan dengan menggunakan shock depan standar yang sudah terbukti kualitasnya. Sebenarnya ada banyak sekali shock aftermarket yang memiliki kualitas setara atau bahkan melebihi shock standar pabrikan. Namun yang pasti kita harus menyiapkan budget lebih untuk membeli shockbreaker motor matic terbaik dari berbagai merk ternama yang ada di Indonesia. Tak hanya satu, akan tetapi ada banyak sekali merk shockbreaker motor matic terbaik yang ada di Indonesia. Rara-rata produsen menyediakan shock depan dan belakang. Harganya pun bervariasi, ada yang murah meriah, ada pula yang harganya selangit. Nah bagi yang penasaran ingin mengetahui merk shock matic terbaik di Indonesia, silahkan simak informasi berikut ini. Daftar Merk Shockbreaker Motor Matic Terbaik 1. Ohlins Semua pecinta otomotif pasti mengenal merk yang satu ini. Pasalnya Ohlins dikenal sebagai produsen shockbreaker premium yang harganya sangat mahal. Untuk mendapatkan shockbreaker yang berasal dari Swedia tersebut, kita harus merogoh kocek melebihi 3 Juta Rupiah. Dengan harga semahal itu, kita akan mendapatkan shock tabung terbaik yang memberikan rasa aman dan nyaman saat berkendara. Ohlins tak pernah setengah-setengah dalam merancang shockbreaker milikinya. Merk asal Swedia ini selalu melakukan riset mendalam sebelum meluncurkan produk ke pasaran. Terlebih Ohlins telah dipercaya sebagai penyedia shockbreaker untuk beberapa produsen moge ternama, seperti Ducati, Kawasaki, Aprilia, dll. Shockbreaker motor matic terbaik yang dipasarkan Ohlins merupakan shock plug and play PNP sehingga bisa terpasang secara mudah tanpa perlu merubah dudukan ataupun bracket. Sayangnya Ohlins tidak menyediakan shockbraker depan untuk motor matic dan hanya menyediakan shock belakang tabung ataupun non-tabung. Adaun untuk harganya, silahkan simak informasi berikut “Daftar Harga Shock Ohlins” 2. YSS YSS merupakan merk shockbreaker motor matic terbaik yang berasal dari Thailand. Kualitas produk YSS tak kalah bagus dari Ohlins, namun harganya jauh lebih terjangkau. Ada banyak sekali jenis shockbreaker yang mereka pasaran, mulai dari shock tabung hingga shock standar. Apabila mencari yang terbaik, maka kami sarankan untuk membeli shock YSS tipe G Sport. Kelebihan shock motor matic terbaik tersebut adalah dilengkapi pengaturan tingkat kekerasan dan memiliki desain yang sporty. Sayangnya harga YSS G Sport relatif cukup mahal, yakni berkisar antara 2 Jutaan sampai 6 Jutaan. Harga shockbreaker YSS tergantung tipe motor yang menggunakannya. Untuk motor matic sekelas Yamaha XMAX dah Honda Forza 250, maka harganya akan jauh lebih mahal dibandingkan motor matic bermesin 150cc ke bawah. Meskipun begitu, kualitas shock ini tetap menjadi yang terbaik di antara merk ternama lainnya. 3. Kayaba Shockbreaker Kayaba sering kali digunakan sebagai shock oem untuk motor matic buatan Yamaha, Honda, dan Suzuki. Hal ini bisa menjadi bukti kaulitas shock Kayaba yang menjadi merk shockbreaker motor matic terbaik di Indonesia. Padahal harga shock Kayaba sendiri cukup terjangkau, dan untuk mengetahui harganya silahkan simak informasi berikut “Daftar Harga Shock Kayaba“. Meskipun memiliki kualitas shockbreaker setara pabrikan, namun harga shock Kayaba sangat terjangkau. Kita bisa membelinya dengan harga beberapa ratus ribu saja. Namun apabila ingin membeli shock Kayaba tabung, seperti tipe Kayaba Zeto maka harus merogoh kocek sekitar 1 Jutaan sampai 2 Jutaan. Dibalik murahnya harga shockbreaker motor matic ini kita akan mendapatkan shockbreaker berkualitas yang membuat motor matic semakin nyaman dikendarai. Kami sendiri menyarakan untuk membeli Kayaba Zeto karena shock tersebut sudah dilengkapi fitur Adjustable yang memungkinkan kita mengatur tingkat kekerasan shockbreaker sesuai kenyaman berkendara. 4. Showa Salah satu motor matic yang menggunakan shock belakang Showa adalah Honda ADV 150. Masih banyak motor lainnya yang memakai merk shockbreaker motor matic terbaik asal Jepang tersebut. Bahkan Honda menggunakannya untuk beberapa tipe moge miliknya, seperti Honda CBR600 dan masih banyak lagi lainnya. Showa tak hanya memasarkan shock belakang, namun juga shock depan bertipe Upside Down serta Teleskopik. Semua produk buatan Showa memiliki kualita sangat baik, jadi masbro tak perlu ragu membelinya. Soal harga juga bervariasi, ada yang murah, ada pula yang mahal karena tergantung tipe motor yang memakainya. 5. Ride IT Sebelumnya kami pernah membahas mengenai “Harga Shockbreaker Ride IT“. Kualitas shockbreaker Ride IT memang terbukti sangat baik, jadi wajar apabila kami masukan ke dalam daftar merk shockbreaker motor matic terbaik di Indonesia. Terlebih harga shock Ride IT sangat terjangkau, karena rata-rata dibanderol dibawah 1 Juta Rupiah. Meskipun harga shock Ride IT murah meriah, namun kualitasnya sudah terbukti. Kita bisa menggunakan shock tersebut untuk motor matic sekelas Honda Beat, Vario, dan Scoopy. Ride IT juga menyediakan shock untuk motor matic Yamah dan Suzuki, jadi kita tinggal memilihnya sesuai dengan jenis motor yang dimiliki. 6. KTC Kitaco Merk shockbreaker motor matic terbaik selanjutnya adalah KTC atau Kitaco. KTC sendiri merupakan produsen shockbreaker motor yang berasal dari Taiwan. Merk ini berbeda dengan Kytaco yang notabennya merupakan merk dalam negeri. Soal kualitas tentu jauh berbeda, karena Kitaco hanya memasarkan shock premium dengan harga jauh lebih mahal. Apabila membeli shock KTC jangan sampai keliru. Pastikan shock yang dibeli merupakan merek Kitaco. Namun apabila ingin yang lebih murah, maka shock Kytaco tetap bisa menjadi alternatif. Secara kualitas memang berbeda, namun menurut kami shock Kytaco sudah lebih dari cukup karena sudah sesuai standar pabrikan. 7. DBS Bagi yang mencari shock murah dengan kualitas premium, maka bisa membeli shock DBS. Harga shock ini dibanderol mulai 100 Ribuan sampai 1 Jutaan. Untuk yang termurah merupakan shock standar yang belum dilengkapi tabung. Apabila ingin yang terbaik, kami sarankan untuk membeli shock DBS tabung karena lebih nyaman digunakan pada motor matic. Salah satu shock DBS terbaik adalah tipe DBS Premium yang dibanderol melebihi 1 Juta Rupiah. Tipe tersebut tersedia untuk motor matic bermesin 150cc, seperti Yamaha NMAX, Yamaha Aerox, Honda PCX, dll. Fitur yang ditawarkan juga cukup lengkap, mulai dari adjustable rebound & spring, hingga tabung yang terisi gas nitrogin. 8. Scarlet Shockbreaker Scarlet sangat digemari pecinta modifikasi di Indonesia. Banyak orang yang memilih merk shockbreaker motor matic terbaik ini dikarenakan harganya yang murah. Soal kualitas juga cukup baik, karena rata-rata sudah dilengkapi tabung serta memiliki fitur setelah preload dan rebound. Dipasaran, harga shockbreaker scarlet motor matic rata-rata dibanderol dibawah 1 Juta Rupiah. Sebagai contoh adalah shock Scarlet untuk NMAX dan XMAX yang harganya cuma 900 Ribuan. Sedangkan untuk motor matic bermesin 150cc ke bawah, harganya tak sampai 500 Ribu Rupiah. 9. V Rossi Mungkin selama ini masbro mengira bahwa V Rossi hanya memasarkan velg saja. Padahal V Rossi juga memiliki beragam jenis shockbreaker motor matic yang dipasarkan dengan harga 200 Ribuan sampai 500 Ribuan. Soal kualitas juga terbukti sangat baik, sehingga bisa menjadi pilihan paling tepat bagi yang budgetnya terbatas. 10. Kytaco Meski namanya mirip dengan Kitaco, namun Kytaco bukanlah tiruan Kitaco. Harga yang ditawarkan juga lebih terkangkau, dan tersedia untuk berbagai macam tipe motor matic. Untuk harganya sendiri rata-rata dibanderol 400 Ribuan sampai 800 Ribuan. Selain merk shockreaker motor matic di atas, sebenarnya masih ada beberapa merk lainnya. Namun apabila mencari yang terbaik, kami lebih menyarankan salah satu merk di atas. Silahkan masbro membelinya sesuai dengan budget yang dimiliki. Apabila budgetnya berlimbah, maka bisa membeli shock Ohlins ataupun YSS. Nah cukup sekian informasi mengenai merk shockbreaker motor matic terbaik. Semoga informasi yang kami sampaikan bermanfaat dan bisa menjadi referensi bagi para pecinta otomotif yang bingung memilih shock motor matic dengan kualitas terbaik di Indonesia.
Dilansirdari berbagai sumber, berikut rekomendasi Shockbreaker mobil. 1. Bilstein. Bilstein adalah salah satu merek shockbreaker mobil terkemuka yang telah sukses selama lebih dari 50 tahun. Spesialisasi dari shockbreaker produksi Jerman ini adalah damping yang tergolong keras dengan rebound yang cepat. Berkat penggunaan teknologi canggih
Shockbreaker menjadi komponen yang perlu diganti apabila sudah aus. Ciri-ciri Shockbreaker sudah mengalami keausan diantaranya oli mengalami kebocoran, adanya suara yang muncul pada Shockbreaker ketika melewati jalan kurang baik, serta ayunan berlebih pada suspensi. Di pasaran terdapat banyak merk Shockbreaker mulai harga yang paling murah sampai paling mahal sekaligus. Bagi mereka yang memiliki budget banyak, tentu akan memiliki merk ternama dengan harga yang lebih mahal. Lantas apa saja merk Shockbreaker pada motor? Berikut Daftar Merk Shockbreaker Motor Terbaik Merk YSS Bagi para pecinta dunia otomotif, tentu tidak asing dengan merk shockbreaker satu ini. YSS merupakan salah satu merk terbaik yang sangat laku di pasaran. Bagi mereka pecinta motor, merk YSS dapat dijadikan sebagai pilihan terbaik. Terdapat banyak varian yang dapat dipilih sesuai dengan selera dan kebutuhan. Shockbreaker YSS menyediakan berbagai macam jenis untuk semua tipe motor. Berbicara mengenai kualitas tentu sudah tidak diragukan lagi. Merk ini dapat mudah ditemui di pasaran dengan varian harga berbeda tergantung dengan seri. Sebagai contoh varian YSS Pro ZR dibandrol dengan kisaran harga Rp YSS G Plus Gold Series dibandrol kisaran harga Rp dan banyak lagi seri lain. Shockbreaker Motor Merk YSS Merk KYB Merk Kayaba atau KYB dapat dijadikan pilihan berikutnya bagi mereka mencari shockbreaker terjangkau dengan kualitas pabrikan. Seperti halnya merk YSS, merk KYB juga terdapat varian harga tergantung dengan seri. Sebagai contoh KYB Zeto dibandrol dengan kisaran harga Rp saja. Sedangkan untuk KYB jenis tabung dibandrol dengan harga yang lebih mahal dibanding dengan jenis biasa. Merk shockbreaker KYB dapat mudah dicari di toko aksesoris motor. Merk Daytona Berikutnya adalah Daytona. Dalam dunia otomotif merk Daytona sangat populer berkat kualitasnya. Merk ini juga banyak dicari para pecinta shockbreaker berkat kualiatas produknya. Terdapat banyak varian seri sebagai contoh untuk Daytona Super Cozy dibandrol dengan kisaran harga Rp Merk Daytona sangat cocok untuk motor sport atau motor balap. Showa Daftar merk shockbreaker motor terbaik berikutnya adalah Showa yang dapat dijadikan referensi berikutnya. Shockbreaker aftermarket merk Showa memiliki berbagai macam varian yang dapat disesuaikan dengan tipe kendaraan. Merk ini juga dapat mudah ditemui di pasaran. Untuk masalah harga bervariasi tergantung dengan jenis dan tipe motor.
Merek Shockbreaker Motor – Shockbreaker merupakan salah satu komponen terpenting pada sebuah kendaraan bermotor, khususnya untuk sepeda motor. Shockbreaker berfungsi untuk memberikan kenyamanan dan kestabilan pada motor, khususnya saat melewati jalanan yang tidak rata. Di pasaran ada banyak merek shockbreaker motor murah tetapi tidak murahan bisa kamu pilih dan gunakan. Beberapa shockbreaker ada yang dihadirkan khusus untuk motor matic, motor bebek, hingga motor sport. Shockbreaker sendiri memiliki tipe yang berbeda, dan tipenya ini bisa disesuaikan dengan motor yang ingin dipasangi shockbreaker tersebut. Setidaknya ada 2 tipe shockbreaker motor yang ada saat ini, yakni tipe single action dan double action. Bagi kamu yang ingin mengganti shockbreaker di motor kesayangan, berikut ini ada beberapa rekomendasi shockbreaker motor terbaik dengan harga murah bisa dijadikan pilihan. Simak ulasan selengkapnya di bawah ini! Daftar Isi Daftar Merek Shockbreaker Motor Murah Terbaik1. Shockbreaker YSS2. Shockbreaker Daytona3. Shockbreaker KYB4. Shockbreaker Showa5. Shockbreaker Ride IT6. Shockbreaker DBS7. Shockbreaker V-Rossi8. Shockbreaker Kytaco9. Shockbreaker Scarlet10. Shockbreaker Ohlins Membeli shockbreaker untuk motor, sebaiknya kamu lebih teliti lagi dalam memilihnya. Jangan sampai kamu membeli shockbreaker bekas yang direboound atau diperbarui lagi. Untuk menghindari hal ini, kamu bisa mengeceknya pada kondisi fisik dan warna cat shockbreaker. Akan ada perbedaan yang mencolok jika ternyata shockbreaker tersebut merupakan produk rebound atau palsu. Adapun beberapa pilihan merek shockbreaker motor murah yang bagus dan terbaik selengkapnya, sebagai berikut 1. Shockbreaker YSS Shockbreaker YSS Pilihan shockbreaker terbaik untuk motor yang pertama yakni merek Shockbreaker YSS. Sudah tidak perlu diragukan lagi soal kualitasnya, shockbreaker satu ini dibuat dari bahan berkualitas bagus dan sudah teruji. Tidak heran banyak pecinta otomotif yang lebih memilih shockbreaker dari brand YSS ini dibandingkan brand lainnya. Ada beberapa varian atau tipe shockbreaker yang disediakan oleh YSS, tentunya bisa kamu sesuaikan dengan motor yang digunakan. Sayangnya, shockbreaker untuk motor balap YSS belum menyediakannya. Shockbreaker YSS ini sendiri diklaim cocok untuk semua jenis motor, khususnya untuk motor matic. Produknya cukup terkenal dan tersedia di hampir semua bengkel otomotif. Selain kualitasnya yang bagus, produk shockbreaker dari YSS ini juga terbilang murah. 2. Shockbreaker Daytona Shockbreaker Daytona Beriktunya ada Shockbreaker Daytona yang juga menjadi pilihan favorit banyak pecinta otomotif dan modifikasi motor. Sama seperti YSS, Daytona juga menyediakan banyak tipe shockbreaker yang bisa disesuaikan dengan tipe atau jenis motor. Bahkan Daytona juga menyediakan shockbreaker khusus untuk jenis motor balap, di mana ketahanannya tersebut sangat baik dan nyaman digunakan pada motor. Shockbreaker Daytona hadir dengan desainnya yang simpel namun berkelas, tentunya akan menunjang tampilan keren dari motor. Dibuat dari material berkualitas tinggi, membuat shockbreaker dari Daytona ini sangat kuat dan awet hingga bertahun-tahun. Selain menghadirkan produk shockbreaker untuk motor balap, tersedia pula shockbreaker untuk jenis motor sports. Kualitasnya yang bagus ini membuat shockbreaker Daytona dibanderol dengan harga yang lumayan mahal. 3. Shockbreaker KYB Shockbreaker KYB Kali ini ada merek KYB yang juga menyediakan produk shockbreaker untuk motor. Kita tahu, KYB juga terkenal dengan produk shockbreaker mobilnya yang memiliki kualitas bagus dan awet hingga bertahun-tahun lamanya. Khususnya untuk shockbreaker motor dari KYB, kualitasnya sudah tidak perlu diragukan lagi. Sejak lama shockbreaker dari merek ini hadir di Indonesia dan menjadi pilihan favorit banyak pengguna motor dan mobil. Shockbreaker KYB untuk motor terdiri dari berbagai jenis yang bisa kamu sesuaikan dengan tipe motor yang kamu gunakan. Baik itu shockbreaker untuk motor matic, motor bebek, hingga jenis motor sports. Harganya cukup bervariasi, tergantung tipe dan fitur yang didukung oleh shockbreakernya tersebut. Karena merupakan merek terkenal, kamu bisa menemukan shockbreaker KYB ini di hampir semua toko spare part atau bengkel motor. 4. Shockbreaker Showa Shockbreaker Showa Merek Shock motor terbaik dengan harga murah lainnya yang bisa kamu jadikan pilihan yakni bernama Shockbreaker Showa. Shockbreaker dari merek satu ini digunakan untuk motor dari pabrikan ternama Honda, yakni untuk seri motor ADV 150. Lebih tepatnya untuk penggunaan shockbreaker bagian belakang motor tersebut. Selain itu, beberapa seri motor lainnya dari Honda juga banyak yang menggunakan shockbreaker dari merek ini. Tidak heran karena mamang kualitas dari Shockbreaker Showa terbilang cukup bagus dan awet, bahkan untuk penggunaan hingga bertahun-tahun tetap nyaman. Showa menghadirkan beberapa tipe shockbreaker yang bisa disesuaikan dengan jenis motormu, baik itu shockbreaker depan maupun belakang. Harga bervariasi, tergantung tipe dan fitur yang disematkan di dalam produk shockbreakernya tersebut. 5. Shockbreaker Ride IT Shockbreaker Ride IT Ride IT merupakan salah satu merek shockbreaker terbaik yang menjadi pilihan favorit banyak pecinta otomotif, khususnya mereka yang suka memodifikasi motor. Shockbreaker dari Ride IT ini memiliki kualitas yang bagus dan cukup awet, shock tetap nyaman meskipun telah digunakan hingga bertahun-tahun. Shockbreaker Ride IT sendiri dibanderol dengan harga yang cukup terjangkau, namun untuk soal kualitas bisa dibandingkan dengan produk dari brand lain bahkan yang dijual dengan harga lebih mahal. Shockbreaker Ride IT bisa kamu pasangkan pada berbagai jenis motor matic, mulai dari motor Beat, Vario, Scoopy, Yamaha Mio, dan jenis motor matic lainnya. Tidak hanya itu, shockbreaker Ride IT ini juga memungkinkan untuk digunakan pada jenis motor bebek. Baca Juga 10 Rekomendasi Merek Helm Motor Murah Berkualitas Bagus 6. Shockbreaker DBS Shockbreaker DBS DBS merupakan salah satu merek shockbreaker untuk motor yang dibanderol dengan harga terjangkau. Bahkan ada beberapa shockbreaker besutannya yang hanya ditawarkan seharga Rp 100 ribuan saja. Meskipun murah, namun kualitas yang diberikannya cukup bagus dan awet untuk motor. Selain itu, ada pula beberapa tipe shockbreaker DBS yang dibanderol dengan harga mencapai Rp 1 jutaan dengan kualitas yang lebih tinggi. Beberapa fitur keren dibekalkan pada shockbreaker dari DBS, salah satunya fitur Adjustable Rebound. Fitur lainnya juga ditambahkan untuk semakin memaksimalkan kenyamanan pengguna saat mengendarai sepeda motor. Shockbreaker DBS sendiri bisa dipasangkan di semua tipe motor, baik itu motor matic, motor bebek hingga motor sports. 7. Shockbreaker V-Rossi Shockbreaker V-Rossi Berikutnya ini ada produk shockbreaker dari merek V Rossi yang juga patut untuk dipilih. Shockbreaker dari V Rossi ini sangat cocok dipilih bagi kamu yang mencari shockbreaker murah harga di bawah Rp 1 jutaan, namun dengan kualitasnya yang bagus dan berkelas. Beberapa tipe shockbreaker disediakan, bisa kamu pilih dan sesuaikan sendiri dengan jenis motor yang kamu gunakan. Kita tahu merek V Rossi ini terkenal dengan produk velgnya yang berkualitas bagus. Ternyata untuk shockbreaker yang diproduksinya ini juga tidak kalah bagusnya dan awet untuk digunakan pada motor. Sayangnya, untuk jalanan terjal shockbreaker V Rossi terbilang kurang empuk sehingga mengganggu kenyamanan pengendara. 8. Shockbreaker Kytaco Shockbreaker Kytaco Shockbreaker Kytaco bisa dibilang sebagai salah satu merek shockbreaker motor termurah yang cukup banyak diminati pecinta otomatif. Shockbreaker dari merek Kytaco ini dibanderol mulai harga Rp 400 ribuan hingga Rp 800 ribuan. Sangat cocok dipilih bagi kamu yang mencari shockbreaker motor murah, tetapi tidak murahan. Kualitas yang dimilikinya sangat bagus dan tahan lama, tentunya juga nyaman digunakan pada motor. Shockbreaker Kytaco sendiri menyediakan beberapa tipe shockbreaker yang cocok untuk berbagai jenis motor matic maupun motor bebek. Tinggal kamu sesuaikan dengan jenis motor yang kamu gunakan. 9. Shockbreaker Scarlet Shockbreaker Scarlet Shockbreaker untuk motor berikutnya yang bisa kamu pilih yakni merek Scarlet. Merek satu ini cukup populer dan diminati oleh sebagian besar kalangan pecinta otomotif di Indonesia. Alasannya mungkin karena merek shockbreaker Scarlet tersebut yang dibanderol dengan harga cukup terjangkau. Meskipun murah, namun kualitasnya terbilang bagus dan nyaman digunakan pada motor, khususnya motor matic. Yang menjadi salah satu ciri khas dari shockbreaker Scarlet adalah dukungan tabung yang berada di bagian atasnya. Pasalnya, hampir semua produk shockbreaker dari merek ini dilengkapi dengan tabung tersebut. Selain itu, dibekali pula dengan fitur setelan preload dan rebound yang memudahkan kamu mengatur sendiri tingkat kekerasan pada shockbreaker. Beberapa tipe shockbreaker disediakan oleh Scarlet yang bisa kamu sesuaikan dengan jenis motor yang digunakan, baik itu motor matic dengan CC kecil hingga besar. 10. Shockbreaker Ohlins Shockbreaker Ohlins Dan pilihan merek shockbreaker murah terbaik untuk motor yang terakhir yakni Ohlins. Merupakan salah satu brand terkenal asal Swedia, kebanyakan shockbreaker dari Ohlins ini ditawarkan dengan harga lumayan mahal. Harganya tersebut tentunya sudah sesuai dengan kualitas shockbreaker yang diberikannya. Selain bisa memberikan kenyamanan kepada pengendara, Ohlins juga memaksimalkan keamanan produknya saat digunakan pada motor. Saking terkenalnya, shockbreaker dari Ohlins ini sampai menjadi kepercayaan dari beberapa pabrikan besar, seperti Ducati, Kawasaki, hingga Aprilia. Berbagai fitur canggih dan berteknologi tinggi disematkan untuk kenyamanan dan keamanan shockbreaker. Itulah tadi beberapa rekomendasi merek shockbreaker motor murah yang bagus dan awet bisa kamu jadikan pilihan. Semoga informasi di atas bermanfaat..